Top Headlines

11 March, 2010

34th UNS (Univeristas Sebelas Maret)














Share/Bookmark









Universitas sebelas Maret Surakarta (UNS) hari ini pada tanggal 11 Maret merayakan hari jadinya yang ke 34, sebagai salah satu perguruam tinggi negeri yang memiliki kualitas yang tidak kalah dengan perguruan tinggi besar yang lain seperti UGM, UI, IPB dan lain-lain. UNS mencoba untuk bergerak untuk dapat sejajar dengan univeritas-universitas unggulan di Indonesia. Dalam rilis kami peroleh dari situs pemeringkat perguruan tinggi yaitu webomatric hasilnya UNS menempati urutan 1585 dari 8000 perguruan tinggi di dunia dan menempati urutan 8 dari 10 perguruan tinggi di Indonesia.
lihat darftar disini
UNS memang menargetkan untuk tahun ini masuk dalam jajaran 1000 perguruan tinggi terkemuka di dunia, dan ini di tegaskan oleh Rektor UNS Prof.Dr. Ir. Syamsulhadi, SPkj. Seperti yang diliris webomatric  dalam kategori terbaik di asia tenggara, UNS menempati urutan ke 43 mengalahkan IPB dan UNY (lihat daftar disini)  suatu hal yang membanggakan karena tema pada dies natalis kali ini adalah menuju "Towrd World Class University" 


Sebagai salah satu syarat dalam menuju sebuah world class University, UNS berupaya membangun fasilitas yang nyaman untuk mahasiswa, mulai dari arae hotspot, lingkungan belajar yang kondusif serta sistem informasi yang baik. 

(hot Spot Area yang di beri tempat khusus)

Menuju world class university adalah impian semua pihak dari mulai jajaran pimpinan UNS hingga mahasiswa UNS sendiri, hanya saja menuju hal yang di mpikan merupakan suatu tantangan yang menantang, dan hal ini harus diaspirasikan kepada semua elemen agar mendukung kebijakan-kebijakan yang telah dibuat. Sebagai seorang yang pernah merasakan didikan di UNS, UNS harus tetap melayani masyarakat karena harus tetapa menjadi Universitas Nomor Satu dalam hal pendidikan yang murah dan berkulitas menjangkau selurh lapisan, mudah-mudahan di ulang tahun yang ke 34 ini virus komersialisme kampus tidak merasuki UNS tercinta kita. Pendidikan adalah hak Bagi Setiap Warga Indonesia. (az)

(Banner Kegiatan-kegiatn menjelang dies natalis)

(universitas Seblas Maret Surakarata)
(salah sutu sudut di UNS)





































4 komentar:

selamat buat UNS untuk ulang tahunnya yang ke 34... semoga semakin maju dan menjadi universitas no.1 di jagat raya....amin.....

selamat....selamat...selamat....

selamat buat UNS yang ulang tahun ke 34. moga semakin terdepan... Amien..

thanks..y brother for visit...
maaf ni blog spesifikasinya buat apa yaa...
ad ga info tentang statistik or metode penelitian gt???kita kan bisa ser getoh...
di link balik ya!!!!

Post a Comment

Saran dan KIritik terhadap blog ini akan sangat bermanfaat bagi keberlanjutan dan kekreatifan blog ini

LinkWithin

Related Posts with Thumbnails
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More